Nyeri Sentral Pasca-Stroke

Tanggal : 09 Sep 2017 06:41 Wib


RIZALDY PINZON, MARTA ZALUKHU
Fakultas Kedokteran Universitas Kristen Duita Wacana/RS Bethesda Yogyakarta

Pendahuluan

Nyeri merupakan keluhan tersering yang terjadi pasca-stroke. Nyeri dapat berasal dari otot, sendi, visera, ataupun dari sistem saraf pusat. Post-stroke pain (PSP) atau nyeri pasca-stroke merupakan kondisi klinis yang lebih luas yang memicu terjadinya nyeri pasca-stroke. PSP mengenai 11-55% pasien setelah kejadian vaskular siste m saraf pusat. Yang termasuk dalam PSP antara lain nyeri berat seperti nyeri sentral pasca-stroke, nyeri bahu hemiplegi, nyeri lumbal dan punggung, nyeri akibat spasme atau spastisitas, serta nyeri kepala pascastroke. 1,2 PSP dapat berasal dari perifer maupun sentral yang disebabkan kerusakan sistem saraf akibat stroke. Nyeri sentral lebih jarang terjadi dibandingkan nyeri nosiseptif dari perifer. Nyeri sentral akibat lesi serebri sebelumnya didefinisikan sebagai nyeri talamu s, tetapi karena tidak semua lesi serebr i melibatkan talamus dan tidak semua pasien dengan lesi talamus menyebabkan nyer i maka nyeri sentral sekarang ini disebut sebagai central post-stroke pain (CPSP).3 Penyebab nyeri neuropati sentral, selain kejadia n serebrovaskular antara lain sklerosis multipel, trauma medula spinalis, syringo - mye lia, syringobulbia, tumor dan abses di siste m saraf pusat, ataupun penyakit inflamasi SSP seperti myelitis.1
 

Selengkapnya, silahkan baca di edisi cetaknya..


Post Terkait

Kehamilan Pada Wanita Rhesus Negatif

Tanggal Publikasi: 10 Jul 2020 17:44 | 14358 View

Hemolytic Disease of the Fetus and Newborn (HDFN) adalah salah satu komplikasi kehamilan yang berat. Hingga tahun 1960-an HDFN merupakan penyebab penting morbiditas dan mortalitas perinatal. HDFN saat ini sudah…

Selengkapnya

Etiopatogenesis dan Tatalaksana Kardiomiopati Peripartum

Tanggal Publikasi: 02 Sep 2019 09:43 | 3727 View

Kardiomiopati peripartum didefinisikan sebagai disfungsi ventrikel kiri yang mengarah ke gagal jantung, tanpa diketahui penyebabnya serta terjadi pada bulan terakhir kehamilan hingga 5 bulan postpartum. Kardiomiopati peripartum menjadi penyebab meningkatnya…

Selengkapnya

Upaya Pencegahan Trauma Perinium pada Persalinan

Tanggal Publikasi: 12 Jul 2019 14:59 | 3491 View

Trauma perineum didefinisikan sebagai kerusakan bodi/perineum yang terjadi selama proses persalinan, baik secara spontan atau karena episiotomi. Sebuah penelitian di Inggris menunjukkan sekitar 85% dari perempu an yang melahirkan akan…

Selengkapnya

Masalah Urogenital pada Kehamilan dan Postpartum

Tanggal Publikasi: 11 Jun 2019 15:09 | 3629 View

Selama kehamilan ibu akan mengalami perubahan anatomi fisiologis pada sistem organ tubuhnya. Pengenalan perubahan anatomi fisiologis tubuh selama kehamilan dapat mengadaptasikan ibu terhadap perubahan tersebut. Perubahan anatomi dan adaptasi fisiologissistem…

Selengkapnya

Penggunaan Pesarium pada Stres Inkontinensia Urin

Tanggal Publikasi: 06 May 2019 17:40 | 1590 View

Penggunaan pessarium seharusnya dipertimbangkan untuk semua wanita yang menderita SUI, khususnya bila diputuskan penanganan secara konservatif.

Selengkapnya